Page 52 - BUKU PEDOMAN PENULISAN DISERTASI PASCASARJANA 2021
P. 52
Lampiran 7. Penulisan Sinopsis Disertasi untuk Promosi Doktor a.
Cover Sinopsis
PENGARUH STRATEGI PEMBELAJAAN DAN GAYA KOGNITIF
TERHADAP KEMAMPUAN PEMROGRAMAN DENGAN
MENGONTROL KECERDASAN LOGIKA
(Times New Roman ukuran 14, huruf kapital, bold, 1 spasi)
NI NENGAH BUDI RAHAYU
(Times New Roman, ukuran.12, huruf kapital, bold, 1 spasi)
NIM:0839011001
(Times New Roman ukuran 12, angka, bold, 1 spasi)
Program Studi Ilmu Pendidikan
(Times New Roman ukuran 12, huruf kapital di awal kata, bold, 1 spasi)
Diajukan kepada Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha dalam
rangka Memenuhi Persyaratan memperoleh gelar Doktor
(Times New Roman ukuran 12, huruf kapital di awal kata, bold, 1 spasi)
PASCASARJANA
UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA
(Times New Roman ukuran14, huruf kapital, bold, 1 spasi)
Tahun 2011
(Times New Roman ukuran 12, angka, bold, 1 spasi)
Catatan:
1) Warna cover Hijau Tosca
2) Ukuran kertas A5
3) Sinopsis terpisah dari disertasi
42 | Pedoman Penulisam Disertasi 2021