Page 58 - Kurikulum Merdeka Pascasarjana 2021
P. 58
f. Mampu membangun jaringan kerja sama kemitraan dengan sejawat
secara individu, komunitas, asosiasi profesi, dan kelembagaan dalam
rangka pengembangan pendidikan.
g. Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif
dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni yang relevan
dengan kajian Teknologi Pembelajaran melalui perancangan,
pengembangan, penerapan, pengelolaan, dan penilaian berdasarkan
kaidah-kaidah ilmiah berbasis etika keilmuan dalam menghasilkan
produk tesis.
h. Mampu menganalisis permasalahan dan pemecahannya dalam rangka
pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni berdasarkan
penelitian pengembangan, tindakan ilmiah, eksperimen, dan evaluatif
bernuansa Teknologi Pembelajaran.
i. Mampu mengembangkan jiwa kewirausahawan yang memiliki
kreativitas, kepedulian dan komitmenya terhadap penciptaan
Teknologi Pembelajaran yang baru, dalam rangka pemecahan aneka
masalah belajar.
05.6. Struktur Kurikulum Berdasarkan Kelompok Mata Kuliah
NO MATA KULIUAH KODE MK Sks Smtr
A Mata Kuliah Inti Keilmuan (MKIK)
1. Filsafat Ilmu Teknologi Pembelajaran TPD220101 3 I
2. Psikologi dan Landasan Pembelajaran TPD220102 3 I
Jumlah Sks 6
B Mata Kuliah Iptek Pendukung (MKIP)
1. Model Pembelajaran Inovatif berbasis ICT TPD220207 3 II
Statistika dan Metodologi Penelitian Teknologi 4 II
2. TPD220208
Pembelajaran
Jumlah Sks 7
C Mata Kuliah Penciri Prodi (MKPP)
Technopreneur Teknologi Pembelajaran 3 I
1. TPD220103
berbasis THK
Kurikulum dan Desain Pembelajaran: Teori dan 3 II
2. TPD220209
Terapan
3. Teori dan Praktik Teknologi Pembelajaran Digital TPD220210 3 II
4. Evaluasi Program Pembelajaran TPD220211 3 II
5. Seminar proposal tesis Teknologi Pembelajaran TPD220312 2 III
6. Tesis TPD220313 6 III-IV
Jumlah Sks 20
D Mata Kuliah Pilihan (MKP)
1 Pilihan dalam Prodi: *)
a) Penelitian berbasis Desain TPD220104
3 I
b) Teknologi Kinerja TPD220105
Kurikulum Program Studi Pascasarjana-Undiksha 54