Page 66 - Kurikulum Merdeka Pascasarjana 2021
P. 66

1.6.  KURIKULUM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

                      Koordinator Program Studi      :  Prof. Dr. Ni Nyoman Padmadewi, MA

                      Sekretaris                     :  Prof. Dra. Luh Putu Artini, M.A.,Ph.D


                      06.    PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PENDIDIKAN PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS (S2)


                      06.1.  Visi:
                              "Menjadi Program Studi yang unggul berlandaskan falsafah THK di Asia tahun
                              2045”

                      06.2.  Misi:
                              1)   Menyelenggarakan  pendidikan  dan  pengajaran  yang  bermartabat  untuk
                                 menghasilkan  sumber  daya  manusia  yang  kompetitif,  kolaboratif,  dan
                                 berkarakter dalam bidang Pendidikan Bahasa Inggris;
                              2)   Menyelenggarakan  penelitian  yang  kompetitif,  kolaboratif,  dan  inovatif
                                 untuk pengembangan dan penerapan program S2 Pendidikan Bahasa Inggris;
                                 dan
                              3)   Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat yang kompetitif,
                                 kolaboratif, akomodatif, dan inovatif dalam bidang pendidikan Bahasa
                                 Inggris.

                      06.3.  Tujuan:
                              1)   Menghasilkan  lulusan  yang  professional  dalam  bidang  Pendidikan  Bahasa
                                 Inggris
                              2)   Menghasilkan  karya  ilmiah  yang  unggul  dalam  bidang  Pendidikan  Bahasa
                                 Inggris
                              3)   Menghasilkan  karya  pengabdian  kepada  masyarakat  yang  relevan  dalam
                                 bidang Pendidikan Bahasa Inggris
                              4)   Mewujudkan  tatapamong  yang  akuntabel  dan  transparan  berlandaskan
                                 falsafah Tri Hita Karana

                      06.4.  Profil:
                              1)   Pendidik Bahasa Inggris di Perguruan Tinggi/sekolah.
                              2)   Peneliti di Bidang Ilmu dan Pendidikan Bahasa Inggris.
                              3)   Tenaga Ahli Pengembang Materi (Course Designer).
                              4)   Wirausahawan dibidang Pendidikan atau bidang lain yang relevan.











                       Kurikulum Program Studi Pascasarjana-Undiksha                                                                                         62
   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70   71