Page 213 - Kurikulum Merdeka Pascasarjana 2021
P. 213
mengarahkan, memberikan pemecahan masalah
dan mengevaluasi dalam upaya peningkatan proses
pembelajaran dan kualitas keilmuan bahasa dan
sastra Indonesia.
4. Edupreneur dan Menghasilkan kreator pendidikan berbasis bahasa
Sosiohumaniopreneur dan sastra Indonesia dan Nusantara yang
berkompeten mengorganisasikan usaha mendidik
anak melalui film animasi yang bersumber dari
folklore Nusantara (edupreneur) dan
mengembangkan usaha olah kata yang berbasis
kepedulian masalah sosiokultural
(sosiohumaniopreneur)
5. Praktisi Merancang dan mengimplementasikan TIK baik
dalam pembelajaran bahasa Indonesia, praktik
pembuatan film animasi sebagai media pendidikan
anak untuk menjadi edupreneur maupun dalam
studi olah kata untuk menjadi
sosiohumaniopreneur
B. Penjelasan Profil (Konsentrasi Bahasa Inggris):
No Profil Lulusan Jenis pekerjaan Penjelasan
1 Pendidik / Dosen di perguruan Pendidik professional dan ilmuwan
Dosen bidang tinggi yang memiliki tugas utama
Pendidikan negeri/swasta; mentrasformasikan,
Bahasa Inggris Trainer di mengembangkan, dan
perusahaan menyebarluaskan ilmu pengetahuan,
/instansi teknologi, dan seni dalam konteks
terkait/sekolah pendidikan Bahasa Inggris melalui
internasional. pendidikan, penelitian, dan
pengabdian kepada masyarakat
2 Peneliti di Peneliti di instansi Peneliti untuk melakukan
bidang terkait (Pusat pendalaman, perluasan IPTEKS
Pendidikan Bahasa, Pemda), dalam konteks Pendidikan Bahasa
Bahasa Inggris sekolah/perusahaan Inggris, riset interdisipliner,
asing. multidisipliner, dan transdisipliner
dalam rangka mengembangkan dan /
atau menghasilkan penyelesaian
maslah dalam bidang Pendidikan
Bahasa Inggris
3 Tenaga Ahli / Konsultan ahli di Tenaga Ahli yang menguasai filosofi
Konsultan di sekolah keilmuan bidang pengetahuan dan
bidang asing/internasional, ketrampilan dalam bidang
Pendidikan perancang Pendidikan Bahasa Inggris yang
Bahasa Inggris kurikulum dapat digunakan untuk
Kurikulum Program Studi Pascasarjana-Undiksha 209